Selasa, 17 Februari 2009

Tips & Tricks Menguasai Melodi Gitar

untuk bisa menguasai melodi gitar, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan :
  1. harus belajar banyak dari orang lain yang kemampuannya diatas kita
  2. sharing dengan orang-orang yang berwawasan luas tentang musik
  3. banyaklah beli-beli buku tentang musik, khususnya tentang scale dan arpegio
  4. sering dengerin musik, khususnya yang kaya instrumen
  5. latihan rutin tiap hari
  6. senam jari tiap hari
  7. harus menguasai picking dan sweeping
  8. pilihlah pick yang tidak terlalu tebal dan tidak terlalu tipis
  9. banyak belajar tablatur di internet
  10. belajar membuat melodi sendiri
semoga bermanfaat bagi Anda.